Penggunaan Gaya Bahasa pada Film Pendek "Tilik" Karya Ravacana Film
Abstract
Gaya bahasa sindiran merupakan salah satu jenis gaya bahasa yang biasa digunakan sebagian orang untuk mengutarakan sesuatu dengan maksud menyindir, mencela, atau mengejek secara tidak langsung. Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis gaya bahasa sindiran yang digunakan dalam film pendek “Tilik”. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif melalui teknik simak-catat. Sumber dalam data penilitian berupa keseluruhan percakapan dalam film pendek “Tilik” yang mengandung gaya bahasa sindiran. Hasil penelitian jenis gaya bahasa sindiran terdapat: 9 sindiran ironisme, 4 sindiran sinisme, 5 sindiran sarkasme, 4 sindiran satire, dan 1 sindiran innuendo. Maka, dapat disimpulkan bahwa film pendek “Tilik” lebih dominan menggunakan gaya bahasa sindiran yang berjenis ironisme.
References
[2] Noermanzah, “Bahasa Sebagai Alat Komunikasi, Citra Pikiran, dan Kepribadian,” Semin. Nas. Bulan Bhs., pp. 306–319, 2019, [Online]. Available: https://ejournal.unib.ac.id/index.php/semiba
[3] M. T. Priyastuti, “Interupsi Pada Percakapan Proses Pembelajaran Bahasa Inggris dI STIKES ST.Elizabeth Semarang,” Pap. Knowl. . Towar. a Media Hist. Doc., pp. 315–326, 2014.
[4] T. W. Hidayat, “Analisis Percakapan Komunikasi dalam Menentukan Keberhasilan Pesan,” J. SIMBOLIKA Res. Learn. Commun. Study, vol. 7, no. 2, pp. 166–176, 2021, doi: 10.31289/simbollika.v7i2.5632.
[5] R. F. Nanuru, “YOUTUBE: Seni Berwawasan Teknologi Modern,” 2017, doi: 10.31219/osf.io/3vshc.
[6] S. N. Halimah and H. Hilaliyah, “Gaya Bahasa Sindiran Najwa Shihab dalam Buku Catatan Najwa,” Deiksis, vol. 11, no. 02, p. 157, 2019, doi: 10.30998/deiksis.v11i02.3648.
[7] N. Arisnawati, “Gaya Bahasa Sindiran Sebagai Bentuk Komunikasi Tidak Langsung Dalam Bahasa Laiyolo,” MEDAN MAKNA J. Ilmu Kebahasaan dan Kesastraan, vol. 18, no. 2, p. 136, 2020, doi: 10.26499/mm.v18i2.2314.
[8] R. Films, Indonesia. Tilik. [Online]. Available: https://youtu.be/GAyvgz8_zV8
Copyright (c) 2024 Prosiding Seminar Nasional Kolaborasi Akademik Dosen-Mahasiswa
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.